Keindahan Tersembunyi Pantai Jonggring Saloko yang Legendaris
Malang memang tidak pernah kehabisan cara untuk memanjakan para pencinta alam. Dari deretan pantai di pesisir selatan, ada satu nama yang mungkin belum sepopuler Pantai Balekambang atau Sendang Biru, namun menawarkan kemegahan yang sulit tertandingi. Nama tersebut adalah Pantai Jonggring Saloko. Tersembunyi di balik perbukitan Desa Donomulyo, tempat ini bukan sekadar destinasi wisata air biasa….